TEMPO.CO, Mataram - Lombok terkenal dengan wisata bawah lautnya yang memukau. Salah satu lokasi untuk melihat keindahan bawah laut di pulau ini adalah Gili Gede, Kecamatan Sekotong, Lombok Barat.